Tuesday, November 12, 2019

Menkonfigurasi Hotspot Via Mikrotik


Hai Sobat! Kembali bersama saya, Ahmad Rifai. Kali ini saya akan membahas mengenai Konfigurasi Data Rate pada Mikrotik. Semoga bermanfaat ya sobat.

Alat-alat yang diperlukan adalah :
  • Router RB951

  • Adapter Router RB951

  • Kabel LAN



Jika alat-alat yang dibutuhkan sudah lengkap, mari kita mulai :

1. Kalian jalankan (buka) aplikasi winboxnya.


2. Kalian cek terlebih dahulu nomor yang terdapat pada routerboard kalian, jika sama, jika sama kalian bisa klik pada bagian "IP Address" atau "MAC Address". Lalu kalian klik "Connect".


3.  Pertama, Kalian ke Wireless > Interfaces.


4. Kalian double klik pada bagian Interfaces.


5.  Lalu kalian ubah mode-nya menjadi "ap bridge". Ubah juga Band-nya menjadi "2GHz-B/G/N", Lalu ubah SSID dan Radio Name dengan nama yang kalian inginkan. Jika sudah, Kalian "Apply" lalu "OK".


6. Selanjutnya kalian ke IP > Addresses.


7. Kalian membuat 2 IP Address , yaitu di "wlan1" dan "ether1".


8. Selanjutnya kalian ke IP > DHCP Client.


9. Kalian klik tanda "+", pada bagian DHCP Client.


10. Kemudain pada bagian interfaces, kalian ubah ke "ether1". Jika sudah kalian klik "Apply" lalu "OK".


11. Jika kalian sudah membuat-nya, Maka akan menampilkan seperti berikut.


12. Selanjutnya kalian ke IP > DHCP Server.


13. Kemudian pada bagian DHCP, kalian pilih "DHCP Setup".


14. Pada bagian interface, kalian pilih "wlan1". Lalu Next.


15. Kemudian kalian isi pada bagian DHCP Address space. Lalu Next.


16. Lalu kalian isi gateway untuk DHCP Network kalian. Lalu Next.


17. Langkah selanjutnya, kalian isi IP Address yang akan diberikan kepada client. Lalu Next.


18. Kemudian kalian isi DNS Server. Lalu Next.


19. Kalian memberi waktu, berapa lama DHCP Server kalian akan aktif.


20. Jika kalian telah membuat DHCP Server, Maka DHCP Server yang telah kalian buat akan ditampilkan pada bagian DHCP.


21. Selanjutnya kalian ke IP > Firewall.


22. Kalian ke bagian NAT, Lalu klik tanda "+".


23. Kalian ubah action-nya menjadi "masquerade". Lalu pada bagian chain, Kalian ubah menjadi "srcnat". Jika kalian telah membuatnya, Maka akan ditampilkan pada bagian NAT.


24. Selanjutnya kalian ke IP > Hotspot.


25. Pada bagian Servers, Kalian klik "Hotspot Setup".


26. kalian ubah ke "wlan1" dalam bagian Hotspot Interface. Lalu Next.


27. Selanjutnya kalian mengisi ip address untuk network lokal. Lalu Next.


28. Kemudian kalian mengisi ip address untuk client. Lalu Next.


29. Untuk langkah "Select Certificate", Kalian pilih "none".


30. Pada langkah "IP Address of STMP Server", Kalian Next saja.


31. Untuk DNS Server, Kalian Next saja.


32. Nama DNS juga kalian Next saja.


33. Selanjutnya, Kalian membuat satu User agar terhubung ke Hotspot kalian. Jika sudah klik Next.


34. Jika kalian telah membuat Hotspot, Maka akan ditampilkan pada Hotspot di menu bagian Servers.


35. Jika kalian ingin menambahkan User yang akan terhubung ke Hotspot kalian, Kalian bisa klik "Users" lalu klik tanda "+".


36. Kalian isi Name dan Password. Jika sudah kalian "Apply" lalu "OK".


37. User yang telah kalian buat, Akan ditampilkan pada Hotspot di menu bagian Users.





Pengujian Hotspot

1. Pertama, Kalian nyalakan Wi-Fi pada Smartphone kalian, Lalu hubungkan ke Hotspot yang telah kalian buat.


2. Selanjutnya, Kalian akan diminta Verifikasi. Kalian masukkan salah satu User yang telah kalian buat sebelumnya.


3. Jika berhasil, Akan ada Notifikasi seperti berikut.


4. Kemudian, Kalian tes browsing pada google chrome di smartphone kalian, Jika berhasil akan menampilkan seperti berikut.


5. Di bagian IP > Hotspot > Active. Menampilkan User yang terhubung ke User kalian.






























Sekian Tutorial yang kali ini saya berikan. Terima kasih telah mengunjungi blog saya. Jika ada pertanyaan, Silahkan tinggalkan di kolom komentar ya Sobat.

1 comment: